KALENDER PENDIDIKAN TAHUN PELAJARAN 2013-2014
Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 dan Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005, Pemerintah mempunyai kewenangan menetapkan kalender pendidikan dan jumlah jam belajar efektif setiap tahun bagi pendidikan dasar dan menengah. Oleh karena itu, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur Menerbitkan Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur tentang Hari Sekolah dan Hari Libur Bagi Satuan Pendidikan di Provinsi Jawa Timur Tahun Pelajaran 2013/2014.
Kalender Pendidikan merupakan salah satu perangkat pembelajaran yang tidak bisa diabaikan begitu saja. Fungsi kalender pendidikan diantaranya adalah sebagai pedoman kepada para Kepala Satuan Pendidikan baik negeri maupun swasta dalam mengatur kegiatan pembelajaran di satuan pendidikan masing-masing. Selain itu juga untuk mewujudkan keserasian langkah seluruh satuan pendidikan baik negeri maupun swasta dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di satuan pendidikan.
Sebagai bahan untuk mempersiapkan PBM di tahun pelajaran 2013-2014 ini, maka kita harus menyusun program-program kegiatan yang akan kita laksanakan. Untuk membantu bapak/ibu guru menyusun persiapan tersebut disini saya sediakan Kalender Pendidikan Tahun 2013-2014 yang bisa anda download di bawah ini.
Kalender Pendidikan merupakan salah satu perangkat pembelajaran yang tidak bisa diabaikan begitu saja. Fungsi kalender pendidikan diantaranya adalah sebagai pedoman kepada para Kepala Satuan Pendidikan baik negeri maupun swasta dalam mengatur kegiatan pembelajaran di satuan pendidikan masing-masing. Selain itu juga untuk mewujudkan keserasian langkah seluruh satuan pendidikan baik negeri maupun swasta dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di satuan pendidikan.
Sebagai bahan untuk mempersiapkan PBM di tahun pelajaran 2013-2014 ini, maka kita harus menyusun program-program kegiatan yang akan kita laksanakan. Untuk membantu bapak/ibu guru menyusun persiapan tersebut disini saya sediakan Kalender Pendidikan Tahun 2013-2014 yang bisa anda download di bawah ini.